Bikin Penasaran, Apa Itu SIGE? Bukan Hanya Singkatan Biasa, Tapi Juga Ciptakan Kehebohan Cak Imin dan Gibran!

Bikin Penasaran, Apa Itu SIGE? Bukan Hanya Singkatan Biasa, Tapi Juga Ciptakan Kehebohan Cak Imin dan Gibran!

Bikin Penasaran, Apa Itu SIGE? Bukan Hanya Singkatan Biasa, Tapi Juga Ciptakan Kehebohan Cak Imin dan Gibran!-Berbagai Sumber-

Apakah yang sebenarnya dimaksud dengan SGIE?

SGIE merupakan singkatan dari State of the Global Islamic Economy (SGIE) atau yang dapat diterjemahkan sebagai Keadaan Ekonomi Islam Global.

Secara kontekstual, dalam pertanyaannya, Gibran lebih sering menggunakan istilah SGIE untuk merujuk pada 'bidang ekonomi syariah' di Indonesia.


mg1

Gibran menanyakan tentang strategi untuk meningkatkan peringkat Indonesia agar dapat bersaing dengan baik dalam praktik ekonomi syariah.

Dalam laporan SGIE tahun 2022 yang dirilis oleh DinarStandard di Dubai, Uni Emirat Arab, pada Kamis, 31 Maret 2022, Indonesia berhasil mempertahankan posisinya di peringkat keempat dalam The Global Islamic Economy Indicator.

Baca juga: Apa Arti Slepetnomics Cak Imin yang Viral di Medsos? Ini Penjelasan Cawapres Nomor Urut 1 Saat Pelaksanaan Debat


mg2

×

Baca juga: Bahlil Lahadalia Menteri Apa? Viral! Momen Prabowo Tarik Jaket Menteri Lain Penuh Canda Tawa, Warganet Justru Salfok

Baca juga: Siapa Sosok SA? Mahasiswa UI yang Ditemukan Meninggal di Kamar Kosnya Diduga Sejak 2 Hari Lalu, Kepolisian: Ditemukan Obat-obatan

Posisi Indonesia terletak setelah Malaysia, Arab Saudi, dan Uni Emirat Arab. CEO DinarStandard, Rafi-uddin Shikoh, menyampaikan bahwa terdapat peningkatan signifikan di sektor makanan halal dalam negeri.

Meskipun secara keseluruhan peringkatnya tetap sama seperti tahun sebelumnya, Indonesia berhasil naik dua peringkat ke posisi kedua dalam sektor makanan halal pada tahun 2022.

Dalam laporan serupa, Indonesia menempati posisi keenam dalam sektor keuangan syariah, ketiga dalam modest fashion, kesembilan dalam farmasi dan kosmetik. Namun, Indonesia tidak masuk dalam 10 besar untuk pariwisata ramah muslim dan media hiburan.

Lanjutan,

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr