12 Negara Dengan Jumlah Penduduk Paling Sedikit, Dijamin Bakalan Adem Ayem Sama Tetangga 

12 Negara Dengan Jumlah Penduduk Paling Sedikit, Dijamin Bakalan Adem Ayem Sama Tetangga 

-https://pixabay.com/users/tasos_lekkas-4803779/-

6. Liechtenstein
Negara ini terletak di benua Eropa dengan populasi 39.493 orang yang tersebar di wilayah seluas 160,57 km².

7. Kepulauan Marshall
Terletak di Samudra Pasifik bagian barat. Luas wilayahnya hanya 180 km² dengan jumlah penduduk sebanyak 59.610 penduduk.


mg1

8. Monaco
Negara ini terletak di tanjung yang memanjang ke Laut Mediterania dan dijuluki The Rock (Prancis: Le Rocher). Memiliki jumlah penduduk sebanyak 39.511 orang dengan luas wilayah 2 km².

Baca juga: Pesona Pemukiman Kuno di Kaki Gunung Andong, Inilah Sejarah Desa Seloprojo yang Dinobatkan Sebagai Desa Kuno yang ada di Indonesia Punya Penduduk Sebesar 3.000 Jiwa

9. Saint Kitts dan Navis
Sebuah negara federasi dua pulau yang terletak di Kepulauan Leeward, Karibia. Luas wilayahnya sekitar 260 km² dengan jumlah penduduk sebanyak 53.544 orang.


mg2

×

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr