Deretan 25 Musisi Indie Indonesia Siap Menemani Senja Kalian Sambil Minum Kopi Pahit, Yang Mana Jagoan Kalian?
-https://pixabay.com/id/users/firmbee-663163/-
Deretan 25 musisi indie Indonesia siap menemani senja kalian sambil minum kopi pahit, yang mana jagoan kalian?
Musik menjadi bagian yang tak terpisahkan bagi sebagian besar orang. Dimana-mana kita bisa menemui musik seperti di radio, televisi bahkan pengamen di jalanan pun suka bermain musik.
Genre musik pun ada bermacam-macam mulai dari pop, rock, jazz, blues dan lain-lain.Akhir-akhir ini musik indie menjadi makin terkenal di Indonesia, terutama bagi kalangan anak muda.
Di sekitar tahun 2017-2018 musik indie sering dikaitkan sebagai musik anak senja karena anak senja dianggap suka meromantisasi segala perilaku dengan kata-kata yang puitis dan aesthetic.