Kepala Desa Bumi Anyar Beberkan Alasan Pihak Korban Belum Mau Bersuara Ke Publik: Takut Menimbulkan Pemikiran Aneh

Kepala Desa Bumi Anyar Beberkan Alasan Pihak Korban Belum Mau Bersuara Ke Publik: Takut Menimbulkan Pemikiran Aneh

Kades Bumi Anyar, Hartono membeberkan alasan mengapa pihak keluarga korban carok belum mau membuka suara. -(TikTok @aguez_boycell, YouTube TvOneNews)-

Kepala Desa Bumi Anyar Beberkan Alasan Pihak Korban Belum Mau Bersuara Ke Publik: Takut Menimbulkan Pemikiran Aneh

Pihak Keluarga Mat Tanjar Si Korban Carok Enggan Buka Suara, Begini Alasannya


mg1

Kepala Desa Bumi Anyar, Hartono akhirnya mau diwawancara dan membeberkan alasan terkait mengapa pihak keluarga korban carok belum ada yang mau diwawancara, terungkaplah alasan tersebut.

Kejadian tragis duel carok yang sempat menghebohkan sebagian besar publik di tanah air masih menjadi pemberitaan hangat hingga saat ini. 

Baca juga: Sebuah Perusahaan Jaringan Telekomunikasi Alami Kerugian, 17 Tiang Dicuri Oleh 3 Pria: Dendam Karena Upah


mg2

×

Baca juga: Pria Lansia Meninggal Dunia Di Stasiun Jombang Jawa Timur Usai Menuruni Kereta Api , Diketahui Ini Penyebabnya

Media pun dipenuhi pemberitaan terkait carok di Bangkalan Madura yang merenggut nyawa empat orang. Keempat orang tersebut antara lain  Mat Terdam, Mat Tanjar, Hafid dan Najehri.

Jika keluarga Hasan Tanjung dan Wardi sudah mau muncul ke publik, untuk mau diwawancarai membahas aksi carok yang terjadi.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr