Siapa Bilang Sakit Hati Lebih Baik Daripada Sakit Gigi? Belum Tahu Sengsaranya, Simak 6 Bahan Alami Kurangi Rasa Nyeri Pada Gigi

Siapa Bilang Sakit Hati Lebih Baik Daripada Sakit Gigi? Belum Tahu Sengsaranya, Simak 6 Bahan Alami Kurangi Rasa Nyeri Pada Gigi

Ilustrasi sakit gigi-(Freepik.com/@freepik)-

1. Air garam

Garam berperan sebagai antiseptik.


mg1

Caranya juga cukup mudah dengan melarutkan satu sendok teh garam dengan secangkir air hangat, lalu kumur selama kurang lebih 30 detik.

Hati-hati jangan sampai tertelan.

 


mg2

×

2. Lemon

Lemon kaya akan antiseptik dan antibakteri. 

Cara menggunakan yaitu basahi sedikit kapas dengan sedikit air lemon, lalu tempelkan kapas tersebut selama beberapa menit. 

Baca juga: Miris! Terekam CCTV Membuang Bayi Setelah Dilahirkan di Masjid, Netizen: Kok Gak Sakit

Baca juga: Punya Hubungan Gelap Selama 2 Tahun dan Cemburu Karena Tak Dipilih, Pelakor Habisi Istri Sah Selingkuhannya, Begini Kronologinya

3. Daun Jambu

Daun jambu bersifat analgesik, anti radang sekaligus sebagai antimikroba.

Cara menggunakannya, rebus 3-5 helai daun jambu sampai mendidih, lalu biarkan sampai suhu hangat.

Gunakan larutan tersebut untuk berkumur.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr