Angkanya Tak Main-Main! Gunung Semeru Keluarkan Suara Dahsyat, Tinggi Letusan Capai 1000 Meter

Angkanya Tak Main-Main! Gunung Semeru Keluarkan Suara Dahsyat, Tinggi Letusan Capai 1000 Meter

Ilustrasi gunung Semeru meletus-(Freepik.com/@tawatchai07)-

Angkanya Tak Main-Main! Gunung Semeru Keluarkan Suara Dahsyat, Tinggi Letusan Capai 1000 Meter

Warga dikejutkan dengan suara letusan yang menggelegar yang datang dari arah Gunung Semeru.


mg1

Gunung yang terletak diantara 2 kabupaten yaitu Kabupaten Lumajang dan Kabupaten Malang ini mengalami erupsi pagi hari ini, Selasa (16/1/2024) sekitar pukul 07.06 WIB.

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan tingginya kolom letusan mencapai 1.000 meter di atas puncak. Untuk saat ini, Gunung Semeru masih berstatus siaga atau level III.

Baca juga: ODGJ Ngamuk Di Kolaka Lukai Kakek Usia 80 Tahun: Ditebas Hingga Kritis


mg2

×

Baca juga: Mengerikan! Pelaku Pembunuhan Dengan Amukan Celurit Di Sampang, Ternyata Seorang Gadis Yang Masih Sangat Muda

“Terjadi erupsi G. Semeru pada hari Selasa, 16 Januari 2024, pukul 07:06 WIB. Tinggi kolom letusan teramati ± 1.000 m di atas puncak (± 4676 m di atas permukaan laut),” kata Petugas Pos Pengamatan Gunung Api Mukdas Sofian,Selasa (16/1/2024).

Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 22 mm dengan durasi 133 detik.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr