Jomblo Jangan Sedih, Masih Ada Ini Yang Siap Menemani, 6 Minuman Penghangat Tubuh: Ada Bajigur Hingga Bandrek

Jomblo Jangan Sedih, Masih Ada Ini Yang Siap Menemani, 6 Minuman Penghangat Tubuh: Ada Bajigur Hingga Bandrek

-https://www.freepik.com/author/kamranaydinov-

  1. STMJ

Bahan-bahan:

250 ml susu cair


mg1

4 cm jahe, memarkan

Madu sesuai selera

1 butir telur ayam kampung, ambil kuningnya saja


mg2

×

 

Cara membuat:

- Aduk cepat kuning telur didalam gelas saji. Sisihkan

- Didihkan susu bersama dengan jahe yang telah dimemarkan. Saring dan masukkan kedalam gelas saji yang berisi kuning telur. Aduk merata

- Tambahkan beberapa sendok madu sesuai selera, aduk.

- Susu telur madu jahe siap disajikan. Minum selagi hangat

 

  1. Bajigur

Bahan-bahan:

1 liter santan

500 ml air

½sendok makan kopi bubuk tanpa ampas

150 gram gula merah, disisir halus

50 gram gula pasir

200 gram jahe

3 lembar daun pandan

2 ruas kayu manis

½sendok teh garam

Sedikit vanili bubuk

 

Cara membuat:

- Bakar jahe sebentar lalu parut dan ambil sarinya. Sisihkan

- Rebus air dalam panci bersamaan dengan sari jahe, daun pandan dan bubuk kopi.

- Aduk sampai larut dan mendidih.

- Tambahkan garam, gula merah, dan putih. Aduk merata

- Kecilkan api, lalu tuang santan sedikit demi sedikit.

- Aduk perlahan agar santan tidak pecah. Didihkan

- Bajigur siap dihidangkan, jangan lupa disaring terlebih dahulu sebelum disajikan.

 

Baca juga: Kapan Tayang Drama Korea Doctor Slump Park Hyung Sik dan Park Shin Hye? Catat Tanggal dan Jam Rilinya, inopsis hingga Daftar Pemain dan Bocoran Karakter

Baca juga: Ini Desa Atau Pasar Buah-Buahan? 5 Nama Desa Terunik Di Kabupaten Lumajang

  1. Bir Kotjok

Bahan-bahan:

6 liter air

250 gram jahe

3 gram cengkeh

3 gram biji pala

3 gram lada

3 gram sereh

3 gram kapulaga

30 gram kayu manis

7 lembar daun pandan

1 kg gula

Kayu secang secukupnya sebagai penambah warna merah alami.

 

Cara membuat:

- Masukkan bahan- bahan yang sdah digeprek seperti jahe, biji pala, lada, kapulaga, dan sereh kedalam panci yang sudah berisikan air dan dipanaskan menggunakan api sedang.

- Masukkan kayu manis dan daun panda, tambahkan gula sedikit demi sedikit lalu aduk merata. Didihkan

- Setelah mendidih, matikan api dan didiamkan sampai hangat sebelum dimasukkan kedalam botol.

- Bir pletok bisa disajikan dalam kondisi hangat atau dingin.

- Untuk menciptakan busa seperti layaknya meminum bir, kita bisa mengocoknya terlebih dahulu sebelum kemudian dituang kedalam gelas dan tambahkan es batu.

 

Baca selanjutnya,

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr