5 Spot Warung Sate Maranggi di Bandung, Terkenal Kelezatan dan Kenikmatan dalam Sekali Gigitan, Jadi Rekomendasi Wisatawan Karena Harga Lebih Miring dan Enak?
daerah-pexels-roland/unplash-
Nikmati kelezatan sate dengan cita rasa unik yang membuat tempat ini menjadi favorit para pecinta kuliner.
4. Sate Hadori
Sebagai warung sate yang telah berdiri sejak 80 tahun yang lalu, Sate Hadori menjadi salah satu destinasi wajib bagi pecinta kuliner di Kota Bandung.
Berlokasi di Jl. Stasiun Barat Selatan No.11-12, Kebon Jeruk, Kecamatan Andir, Kota Bandung, Jawa Barat, tempat ini telah mewariskan cita rasa lezat secara turun temurun.
5. Warung Sate Pak Gino
Jl. Sunda No.76, Merdeka, Kecamatan Sumur Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat, menjadi alamat Warung Sate Pak Gino yang menyajikan kelezatan Sate Maranggi beserta menu pendamping.
Setiap porsi makan tidak hanya berisi sate, tetapi juga dilengkapi dengan acar, nasi atau lontong. Pengalaman makan yang lengkap dan memuaskan untuk dinikmati bersama teman dan keluarga.
***