Cek Tanda-tanda Emotionally Unavailable yang Sedang Viral di Medsos, Biar Enggak Kudet dan Cari Tahu Pasanganmu Lagi Dalam Fase Ini Gak?
Cek Tanda-tanda Emotionally Unavailable yang Sedang Viral di Medsos, Biar Enggak Kudet dan Cari Tahu Pasanganmu Lagi Dalam Fase Ini Gak?-pexel-
Cek Tanda-tanda Emotionally Unavailable yang Sedang Viral di Medsos, Biar Enggak Kudet dan Cari Tahu Pasanganmu Lagi Dalam Fase Ini Gak?
Frasa "emotionally unavailable" sendiri merupakan istilah yang berasal dari bahasa Inggris, dan jika diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, dapat diartikan sebagai "tidak tersedia secara emosional".
Istilah ini umumnya digunakan untuk menggambarkan seseorang yang tidak mampu hadir secara emosional, sehingga terkesan tidak peduli atau tidak menunjukkan ketertarikan pada lingkungan sekitarnya.
Menurut pengamatan seorang psikolog klinis terkemuka, yaitu Dr. Mellisa Robinson-Brown, keadaan "emotionally unavailable" mencerminkan ketidakmampuan seseorang untuk menyampaikan atau menyimpan perasaannya untuk orang lain.
Umumnya, individu dengan ciri ini akan mengalami kesulitan dalam membuka diri atau mengekspresikan perasaan mereka.
Dampak dari kondisi semacam ini membuat seseorang cenderung menghindari keterlibatan emosional, sulit diprediksi, dan sulit dipahami secara emosional.
Psikolog terkemuka, Pam Shaffer, menyatakan bahwa keadaan "emotionally unavailable" dapat menyebabkan seseorang menolak untuk hadir secara emosional dalam hubungan pasangan.
Berikut ini beberapa indikator atau tanda-tanda yang dapat dikenali pada seseorang yang mengalami keadaan "emotionally unavailable."
Cek pada halaman berikutnya,