Nama Makanan Ini Terinspirasi Dari Bentuk Tubuh, Apa Itu? Makanan Unik Khas Bogor

Nama Makanan Ini Terinspirasi Dari Bentuk Tubuh, Apa Itu?  Makanan Unik Khas Bogor

-https://www.istockphoto.com/id/portfolio/YellyanaHardi?mediatype=photography-

 

1. Bir Kotjok


mg1

Jangan khawatir, bir ini tidak mengandung alcohol sama sekali kok. Justru bir ini menyehatkan karena mengandung banyake jenis rempah.

Jika kita ingin mencobanya, sebuah gerobak kecil terkenal bernama Bir Kotjok Bogor Si Abah yang berlokasi di Gang Aut, Jl. Suryakencana Nomor 291-299 siap mengobati rasa penasaran terhadap rasa bir ini.

 


mg2

×

2. Bajigur

Minuman hangat tradional yang berasal dari daerah Jawa barat.

Terdiri dari campuran santan, pandan, jahe, susu dan bahan-bahan lainnya. Cocok diminum di cuaca Bogor yang dingin.

Baca juga: Hidangan Kulit Lumpia Unik Khas Bogor, Dijamin Pasti Bikin Nagih, No Minyak Tanpa Digoreng

Baca juga: Identik Dengan Ramennya Tapi Negara Ini Tidak Masuk Juara Satu, 6 Negara Dengan Konsumsi Mie Instan Terbanyak Sedunia.

3. Combro Bogor

Merupakan adonan singkong dengan rasa gurih dengan isian tumisan oncom pedas didalamnya.

Jajanan ini terkenal di area jawa barat dan dapat kita temui di pedagang gorengan di pinggir jalan. Harga yang dijual berkisar antara Rp1.000-Rp2.000.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr