Rasa Pahitnya Bikin Geleng Kepala Enggan Untuk Memakan, Simak Tips Mengurangi Rasa Pahit Pare
-https://www.freepik.com/author/jcomp-
- Rendam Air Garam
Rendam pare yang sudah dipotong-potong dengan air garam selama 20 menit sambil sesekali diremas halus.
Cuci sampai bersih setelahnya dengan air yang mengalir.
- Rendam Pare Denga Air Gula
tekniknya sama seperti merendam denga air garam, namun yang membedakan adalah campuran air yang digunakan adalah gula dan air.
Baca juga: Resep Penambah Energy Ketika Sakit, Sup Senerek Ala Magelang Cocok Hempaskan Flu
- Merebus Pare
Setelah merendam pare baik dengan air gula atau garam, rebis pare kedalam air mendidih.
Caranya didihkan air sampai mendidih kemudiamn masukkan pare selama sekitar 2 menit, kemudian tiriskan dan siap diolah.