Bahan Masakan Ini Ternyata Bisa Mengatasi Kebotakan, Gak Salah? 5 Bahan Alami Penyubur Rambut: Ada Seledri Juga

Bahan Masakan Ini Ternyata Bisa Mengatasi Kebotakan, Gak Salah? 5 Bahan Alami Penyubur Rambut: Ada Seledri Juga

-https://www.freepik.com/author/freepik-

  1. Kemiri

Selain digunakan untuk memasak, bahan ini juga bisa digunakan untuk memperkuat akar rambut.

Kemiri mengandung  zat asam, lemak, dan juga vitamin B yang baik untuk menutrisi rambut.


mg1

Bagian yang digunakan adalah minyaknya. Cara menggunakannya, oleskan minyak kemiri sebelum keramas ke seluruh kepala dan pijat halus, tunggu sampai sejam kemudian keramas seperti biasanya hingga bersih.

 

  1. Minyak Zaitun

Minyak zaitun mengandung Biotin, Niacin, Vitamin E dan D yang bisa merawat rambut agar tidak mudah rontok dan tumbuh lebih subur.


mg2

×

Cara menggunakan cukup pijat kepala menggunakan dua tetes minyak zaitun setelah keramas.

Baca juga: Tampilan Cetar Membahana Tanpa Khawatir Rambut Rusak, Tips Aman Menggunakan Catokan

Baca juga: Film terbaru karya sineas Makassar kembali akan hadir. Judulnya Pulang Tak Harus Rumah. Film ini sarat dengan nili adan pesan moral tentang pendidikan karakter. Film yang diproduseri Liani Kawati dan

  1. Santan

Bahan ini kaya akan protein. Selain menumbhkan rambut, bahan ini bisa menghaluskan rambut yang kering.

Cukup oleskan pada kulit kepala dan rambut. Bungkus dengan handuk hangat dan diamkan selama kurang lebih 20 menit.SSetelah itu bilas rambut hingga bersih.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr