Catat Alamatnya, Liburan Seru Pulau Madura Bersama Orang Tersayang, Ada Pulau Tinggi Oksigen Loh!

Catat Alamatnya, Liburan Seru Pulau Madura Bersama Orang Tersayang, Ada Pulau Tinggi Oksigen Loh!

-https://www.freepik.com/author/wirestock-

1. Bukit Kapur Arosbaya

Tempat ini merupakan bekas penambangan kapur tulis yang sudah tidak beroperasi lagi.


mg1

Bekas pahatan yang tak beraturan menambah kesam artistic di bangunan ini, cocok sebagai spot foto. Batu kapur di bukit ini cenderung berwarna kecoklatan.

Alamat: Plalangan Madura, Buduran, Arosbaya, Makam Air Mata, Buduran, Kec. Arosbaya, Kabupaten Bangkalan.

HTM:


mg2

×

Rp5.000/orang

Rp3. 000 untuk parkir motor

Rp20.000 parkir mobil

 

2. Bukit Jaddhih

Sama seperti bukit Kapur Arosbaya, bukit ini merupakan bukit lokasi penambangan.

Bekas penambangan ini meninggalkan pahatan yang unik dan indah. Terdapat gua-gua kecil dan danau dengan air berwarna biru.

Alamat: Jakan, Parseh, Kec. Socah, Kabupaten Bangkalan

HTM : Rp20.000/orang

 

3. Sunflower Botanical Garden

Lahan milik bapak H. Saputra ini sebelumnyamerupakan kebun pisang. namun, karena adanya hama, beliau menebang pohon pisangnya dan menggantinya dengan bibit bunga matahari.

Siapa sangka, bibit bunga matahari tersebut tumbuh subur. Keberhasilan ini menjadikan Kebun Bunga Matahari pertama yang ada di Pulau Madur

Alamat: Jln Asta Agung, Kaduara Barat, Montok, Kec. Larangan, Kabupaten Pamekasan

HTM: Gratis

 

4. Pantai Siring Kemuning

Pantai ini berjarak sekitar 41 kilometer dari pusat Kabupaten Bangkalan. Pantai ini begitu menarik karena hamparan pasir putihnya yang kekuningan.

Alamat: Desa Macajah, Kecamatan Tanjung Bumi, Bangkalan

HTM: Rp5.000/orang

 

5. Gili Iyang

Pulau ini digadang-gadang memiliki kadar okseigen tertinggi kedua di dunia. Merupakan pulau kecil yang terletak di antara pulau-pulau di sebelah timur Pulau Madura dan termasuk wisata Madura yang lagi hits. ***

 

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr