Buah Dengan Rasa Sepat Ini Dijadikan Minuman Tradisional Dan Sudah Ada Sejak 1950, Minuman Apa Itu?

Buah Dengan Rasa Sepat Ini Dijadikan Minuman Tradisional Dan Sudah Ada Sejak 1950, Minuman Apa Itu?

-https://www.istockphoto.com/id/portfolio/oksix?mediatype=photography-

1. Bajigur

Bajigur merupakan minuman tradisional Jawa barat yang terbuat dari santan kelapa, gula aren, vanili, daun pandan dan sedikit garam. Rasa gurih dari kelapa dan manis gula aren menambah cita rasa yang harmonis di lidah. Bajigur biasanya diminum dalam keadaan hangat.


2. Bandrek

Mirip seperti bajigur, tapi bedanya bandrek menggunakan jahe. Keduanya sama-sama diminum dalam keadaan hangat.

Baca juga: Burung Ini Mampu Mengalahkan Motor Ducati Panigale, Kecepatan Terbangnya Hingga 321 km/jam, 5 Hewan Tercepat Di Dunia

3. Es Pala

Minuman ini sudah ada sejak tahun 1950. Terdiri dari irisan buah pala, gula dan sedikit garam yang direbus dengan air, kemudian ditambahkan es batu sebelum disajikan. Rasanya yang segar dan menyegarkan dapat menghilangkan dahaga di siang hari yang panas.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr