Jawa Timur VS Jawa Barat Bersaing Dalam Memperebutkan Juara Panen Kacang Terbanyak, Hasilnya Bisa Capai 150.180 Ton, Tebak Siapa Yang Menang?
-https://www.pexels.com/@farlight/-
4. Jawa Barat
Tepatnya di kota Bogor, mampu menghasilkan sekitar kurang lebih 4.5 ton saat panen. Dimana hasil tersebut hanya untuk satu kali panen saja. Sedangkan dalam setahun, kacang tanah bisa panen sebanyak tiga sampai empat kali.
5. Kalimantan Selatan
Saat panen pada tahun 2018, Kalimantan Selatan menghasilkan 7.520 ton per hektar kacang tanah pada lahan seluas 5.232 hektar.
Dengan penambahan luas lahan pada tahun 2019 menjadi 9.122 hektar, semakin meningkat pula hasil panen kacang tanah di daerah ini.