Jawa Timur VS Jawa Barat Bersaing Dalam Memperebutkan Juara Panen Kacang Terbanyak, Hasilnya Bisa Capai 150.180 Ton, Tebak Siapa Yang Menang?
-https://www.pexels.com/@farlight/-
Jawa Timur VS Jawa Barat Bersaing Dalam Memperebutkan Juara Panen Kacang Terbanyak, Hasilnya Bisa Capai 150.180 Ton, Tebak Siapa Yang Menang?
Kacang tanah adalah tanaman yang mudah dibudidayakan oleh para petani di Indonesia.
Tanaman dengan nama latin Arachis hypogaea ini memiliki hasil panen yang selalu meningkat setiap tahunnya.
Pada tahun 2018, Indonesia mampu menghasilkan kacang tanah sebanyak 512.198 ton.
Berikut adalah daerah-daerah di Indonesia yang mampu menghasilkan kacang tanah dalam jumlah besar. Ada daerah apa saja?